On Screen Keyboard berguna
untuk menggantikan keyboard Komputer asli yang mungkin sudah rusak atau error.
Dengan mengikuti cara berikut, sobat bisa membuka On Screen Keyboard.
Cara Pertama:
1.
Klik Start (pojok kiri bawah)
2.
Klik Run…
3.
Ketik OSK
di kolom dialog Run…
Cara Kedua:
1.
Klik Start
(pojok kiri bawah)
2.
Klik All
Programs
3.
Pilih Accessories
> Accessibility
> On
Screen Keyboard
*)Mohon maaf
bila ada kesalahan kata,Terima kasih sudah berkunjung! Biasakan selalu
meninggalkan KOMENTAR.
Kunjung terus www.blog-hafid25.blogspot.com dan
baca artikel lainnya.
Aturan Berkomentar:
[+] Tidak Spam
[+] Tidak membuat konflik (SARA & Hinaan)
[+] Tidak menerima Link aktif (Atas Seizin Admin)
[+] Tutur kata sopan dan baik
[+] Emoticon list: EmoticonEmoticon